Polrestabes Surabaya (01/08/2017) : Guna memelihara kondusifitas Mako khususnya Ruang tahanan Pawas Ipda Suhar Mujijomono dan Ka Spk Polsek Tenggilis , melakukan dan melaksanakan Kontrol serta Cek Ruang Tahanan, Hal ini merupakan kegiatan Rutin dan kontinue yang wajib dilakukan setiap saat,yang dilaksanakan oleh seluruh Pawas piket fungsi dan Ka Spk yang saat itu sedang melaksanakan tugas jaga maupun piket,sesuai Intruksi dan Atensi kapolsek Tenggilis Kompol Drs Eko Soedjarwo.
Selasa1/8/2017 tampak Pawas dan Ka Spk Polsek Tenggilis ,melakukan pengecekan Ruang tahanan dan para Penghuni tahanan, dgn scr selektif dan kontinue “yang meliputi kebersihan ruangan, kesehatan para tahanan dan penggeledahan badan serta barang -barang milik tahanan”.yang dimungkinkan ada barang-barang terlarang seperti benda tajam,Narkoba dsb”,serta yang kalah pentingnya mengecek aktif tidaknya kamera CCTV Khususnya yang berada di dalam Ruang Tahanan,dengan maksud untuk antisipasi terjadinya kaburnya tahanan.
Kata Ipda Suhar setelah diadakan pengecekan Ruang tahanan secara menyeluruh, Alhamdulilkah situasi kondisi Ruang Tahanan dalam keadaan bersih dan Rapih serta para Tahanan berjumlah 9 Orang yang terdiri dari laki2,yang kesemuanya dlm kondisi sehat dan lengkap,Pungkasnya.***lld
Laporan : Kasi Humas Polsek Tenggilis Mejoyo.
Editor : Saiful.
0 Comments